Ad imageAd image

Peninjauan Kebun Kopi Di Mulia Kabupaten Puncak Jaya

Admin PERS
142 Views
0 Min Read

Peninjauan kebun kopi dikampung Muliambut Distrik Mulia Kabupaten Puncak Jaya oleh Kasatgas Binmas Noken Kombespol Dr. Eko Rudi Sudarto didampingi Kanit Pertanian Iptu Ma’ruf serta anggota satgas Binmas Noken.

Kasatgas Binmas Noken beserta anggota Binmas Noken melakukan pengecekan kebun kopi yang didampingi langsung oleh Bapak Yetinus Wonda.

Kasatgas Binmas Noken melalui Kanit Peternakan Iptu Ma’ruf memberikan bibit jagung dan labu kepada bapak Yetinus Wonda untuk dikembangkan lagi.

Share this Article